Contoh Naskah Drama qanaah

Contoh Naskah Drama qanaah - Kami akan sampaikan disini Contoh Naskah Drama qanaah lengkap sekali sehingga anda bisa mendapatkan Contoh Naskah Drama qanaah dini selengkapnya dan tentunya ini akan bisa menjadi Contoh Naskah Drama qanaah untuk pertunjukan anda dan tentunya Contoh Naskah Drama qanaah ini akan bisa menjadi salah satu prestasi anda disaat anda melakukan Drama dengan teman-teman anda dipentas. Ini adalah salah satu Contoh Naskah Drama qanaah terbaik yang bisa kami posting dan bisa menjadi pelajaran yang sangat berguna sekali karena Cerita Contoh Naskah Drama qanaah ini sangat menyentuh hati, kocak dan sangat menyenangkan sekali saat dipentaskan dengan teman-teman nantinya.

Untuk itu dapatkan Contoh Naskah Drama qanaah ini disini yang kami berikan lengkap sehingga bisa menjadi pertunjukan yang sangat bagus sekali, dan anda akan mendapatkan nilai bagus untuk Contoh Naskah Drama qanaah ini, lengkap sekali Contoh Naskah Drama qanaah ini dan pastinya kamu semua akan puas dengan Contoh Naskah Drama qanaah tersebut, dan untuk untuk itu langsung dapatkan Contoh Naskah Drama qanaah dibawah ini yang sobat semua.

Pengertian Qana’ah

Qana‟ah artinya sikap merasa cukup atau menerima apa adanya terhadap segala usaha yang telah dilaksanakannya. Sifat qana‟ah akan mengendalikan diri seseorang dari keinginan memenuhi hawa nafsu. Sebagai seorang muslim yang berjiwa kuat, sikap qana’ah tentunya sangat penting untuk dimiliki. Dengan sikap qana’ah seorang muslim akan terhindar dari rasa rakus dan serakah ingin menguasai sesuatu yang bukan miliknya. Seseorang yang memiliki sikap qana’ah akan merasa kecukupan dan selalu berlapang dada. Dalam dirinya yakin akan apa yang ia peroleh dari usahanya adalah atas kehendak Allah SWT. Ia sadar bahwa hanya Allah yang mengatur rejeki, hidup, mati dan jodoh seseorang.
Rasulullah SAW bersabda :

 عَنْ عَبْدِاللهِ ابْنِ عُمَرَقاَلَ: قَالَ رَسُوْلُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ : قَدْاَفْلَحَ مَنْ اَسْلَمَ وَرُزِقَ كَفَافًاوَقَنَّعَهُ اللهُ بِماَاتَهُ

    ”An abdillahibni ’umara qala, qala rasulullahi sallallahu ’alaihi wa sallama qad aflaha man aslama waruziqa kafafan wa qanna’ahullahu bima atahu”. (HR. Muslim)
    Artinya : ”Abdullah bin Umar berkata, ”Bersabda Rasulullah SAW, ”Sungguh beruntung orang-orang yang masuk Islam, mendapat rejeki secukupnya dan ia merasa cukup dengan apa yang telah Allah berikan kepadanya”. (HR. Muslim)


Dan saya akan menyajikan sebuah drama yang bertemakan sifat Qanaah mari kita simak dengan seksama, check it dot!!
Efany               :baik hati, alim rajin, dan tidak sombong.
Nira                 :selalu ingin menang sendiri dan tidak bersyukur.
keka                 :bapaknya efany dan nira
Ranti                :ibunya efany dan nira
Tendi               :teman dekatnya nira
Fahmy             :pak ustad

qanaah
      
        Disebuah desa tinggal-lah sebuah keluarga yang mempunyai 2 anak perempuan yang sifatnya sangat bertolak belakang.

Ranti      :Efany nira cepat kesini
Efany     : Iya mah ada apa?
Nira       : Apa sih mah
Ranti      : sebentar lagikan kalian ujian, kalau nilai kalian bagus semua, mama sama papa akan beliin kalian sesuai dengan nilai ujian kalian!
keka       :tapi, kalau nilai nya jelek papa sama mama gak akan memberi kalian hadiah satupun.
efany     : iyah pah mah aku belajar dengan sungguh sungguh dan doa-in aku yah biar aku nilai nya bagus semua.
Nira       : aku juga mah pah
Keka     : Iyah mamahsama  papah bakal doain kalian semua, mudah mudahan kalian mendapat nilai yg bagus-bagus
Efany & Nira : Aminnnnnnnnnnn

            Ujian pun telah selesai dan yang mendapatkan nilai paling bagus dari kedua
anak itu adalah efany,nira pun kesal.

Ranti      : mana hasil ulangan kalian mama sama papah mau lihat ?
Efany dan nira : ini mah
Ranti      : apa nira kamu gimana sih selama ini kamu ngapain aja di sekolah, kenapa nilai nya ada yang jelek
Nira       : maaf mah
Keka     : sini mah papa mau lihat, wah efany nilai kamu bagus semua papa akan memberi kamu hadiah.
Efany     : makasih banyak ya pah hadiah nya.aku bersyukur  atas nilai yang aku dapatkan
Keke     : nira karena nilai kamu ada yang jelek jadi papah hanya bisa kasih hadiah kamu yang ini
Nira       : papah kenapa aku hadiahnya Cuma buku ,apa gak ada yang lain
Keka     : sudah untung papah kasih kamu hadiah, syukurilah karena diluar sana banyak orang yang membutuhkan buku.

            Karena nira merasa kesal kepada papahnya akhirnya nira pergi dari rumah,
dan bertemu teman dekatnya yaitu tendi.

Tendi     : Nira kenapa kamu menangis?
Nira       : Aku kesal sama ayah aku
Tendi     : Kesal kenapa?
Nira       : Adik ku dikasih hadiah yang bagus karena nilai ujian nya bagus, sedangkan aku dikasih hadiah yang jelek
Tendi     : Sudah syukuri saja yang telah kamu dapatkan

            Sementara tendi dan nira berbincang bincang datanglah Ustad Fahmy, dan
   ia berkata

Ustad Fahmy  : Assalamualaikum, Iya benar apa yang dikatakan nak tendi, seperti  yang dijelaskan dalam hadits yang berbunyi

عن عبدالله ابن عمر رضي الله عنه قال: قال رسول الله صلى الله عليه وسلم : قد افلح من اسلم ورزق كفافا وقنعه الله بما اتاه (رواه مسلم)

Artinya : “dari Abdillah bin Umar r.a berkata Rosululloh SAW, “Sungguh beruntung orang yang masuk Islam mendapat rizki secukupnya dan ia merasa cukup dengan apa yang telah Allah berikan kepadanya.”(HR. Muslim)

Nira                 : Iyah pak saya mengaku salah
Ustad Fahmy   : Sudah sekarang kalian berdua pulang saja, dan untuk kamu nira pulang sana
                        minta maaf lah kepada kedua orang tua mu
Nira & tendi    : Iyah pak, assalamualaikum
Ustad Fahmy   : Waalaikum salam
          
            Dan setelah itu nira pun pulang kerumah…

Nira     : Assalamualaikum
Efany, mamah, papah : Waalaikum salam
Nira     : Pah, mah maafin aku yah karena tadi aku telah bersikap tidak sopan
Ranti    : Iyah mamah maafin
Keka    : Iyah papah juga udah maafin ko
Efany              : Iyah kak lain kali kaka harus bersyukur dengan apa yang telah Allah berikan kepada kaka. Seperti yang telah dijelaskan dalam hadits

وَإِذْ تَأَذَّنَ رَبُّكُمْ لَئِنْ شَكَرْتُمْ لَأَزِيدَنَّكُمْ ۖوَلَئِنْ كَفَرْتُمْ إِنَّ عَذَابِي لَشَدِيدٌ

Dan (ingatlah juga), tatkala Tuhanmu mema`lumkan: "Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (ni`mat) kepadamu, dan jika kamu mengingkari (ni`mat-Ku), maka sesungguhnya azab-Ku sangat pedih".

            Dan akhirnya Nira menjadi seseorang yang merasa cukup dengan apa yang telah Allah berikan kepadanya


-TAMAT-

Saat ini anda sudah membaca tentang Contoh Naskah Drama qanaah yang kami berikan diatas, semoga bisa menjadi info bermanfaat ya, dan jangan lupa baca selengkapnya disini untuk Kumpulan Naskah Drama yang lainnya juga.

0 Response to "Contoh Naskah Drama qanaah"

Posting Komentar